Gajah Baik Dan Tikus Nakal
Oleh: M.Haiqal Abrianto
MDTA Al Hidayah Kelas 3
Pada suatu hari yang panas di Australia ada sekelompok kawanan gajah, saat itu para gajah kepanasan dan kehausan. Dan setelah itu, ada gajah yang abis menemukan air disana. Dan saat itu para gajah bangun dan lari ke air. Saat di tengah perjalanan gajah pun mulai kelelahan lagi, saat gajah itu kelelahan para gajah ingin berteduh di pepohonan saat mereka berteduh, tiba-tiba saat melihat ada mata air yang sejuk akhirya gajah itu minum di mata air tersebuut. Tetapi saat mereka minum air tersebut, gajah melihat bangkai hewan, dan gajah pun mulai heran mengapa ada bangkai hewan di dekat mata air tersebut?. Dan sekian lama ada manusia yang sedang memburu hewan, akhirnya para kawanan gajah tau penyebab tau penyebeb bangkai hewan tersebut. Dan setelah itu manusia yang sedang memburu hewan mendengar ada kawanan gajah. Akhirnya manusia itu menembak para gajah tersebut, da setelah itu manusia itu tidak menembak salah satu gajah tersebut. Mereka malah membawa gajah ketempat lain. Dan gajah itu dibawa pakai kendaraan laut, dan setelah malampun tiba akhirnya kendaraan lautpun tiba sampai tujuan mereka. Dan saat gajah itu melihat di celah kandang, gajah melihat ada di AS atau (Amerika Serikat).
Saat gajah tau da di AS, gajah tiba-tiba gajah tersebut di lepas begitu saja dan gajah langsung kabur dari tempat tersebut. Pagi pun tiba, dan gajah pun bingung ingin pulang ke tempat asalnya. Dan setelah itu ada polisi mrlihat gajah berkeliaran dikota akhirnya polisi menangkap gajah. Sementara, abis itu petugas polisi yang lain pun menghubungi petugas kebun binatang. Setelah itu petugas kebun binatang sampai. Gajah itupun langsung membawa ke-kebun binatang. Sesaat sampai mereka melepaskkan gajah di kandangnya. Dan malampun tiba lagi, saat gajah itu mulai kelelahan ada seekor tikus nakal yang ingin mengganggu gajah yang kelelahan.
Pagi pun tiba, gajah yang tadi kelelahan menjadi bugar dan semangat. Tapi saat gajah merasakan ada yang bergerak di tubuhnya, saat dia lihat!!! Ada tikusss gajah pun mulai ketakutan. Dan saat gajah itu mulai ketakutan gajah itu langsung berhenti dan gajah itu mulai marah ke tikus dan tikus tidak bisa menjahili gajah tersebut. Tikuspun tidak mau berhenti. Saat gajah itu marah gajah pun mulai menjauhi tikus tersebut dan gajah itu menabrak gerbang kandangnya, dan tikus mulai berhenti menjahili dan kabur. Dan saat itu tikus membawa kacang untuk gajah. Dan gajah menyesal karena memarahi tikus. Saat setelah itu gajah dan tikus kabur dari kandang dan mereka langsung mencari tempat perlindungan dan saat petugas kebun binatang ingin mengasih makan hewan petugas melihat gerbang kandang terbuka, dan setelah itu petugas kebun binatang, langsung mencari dimana-mana. Dan sekian lama petugas kebun binatang menemukan gajah tersebut akhirnya gajah tersebut kabur dari kawasan itu dan gajah lai sampai kepelabuhan. Setelah itu gajah melihat truk yang ingin naik kapal ke Auatralia. Gajah dan tikus menyelinap ke truk tersebut. Dan mereka masuk kedalam truk itu, saat truk itu jalan, truk itu masuk ke kapal dan. Malampun tiba. Sesudahnya malam gajah pun mengantuk dan tidur tetapi, tikus tidak tidur karena ingin melihat diluar. Sesaat itu tikus menemukan celah dan tikus melewati celah tersebut dan tikus melihat pemandangan yang indah sekali. Dan tikus mulai ngantuk dan tertidur. Pagipun tiba. Gajah akhirnya bangun dan langsung membangunkan tikus saat dia lihat tikus menghilang?. Dan gajah langsung mencari tikus. Saat tikus bangun dia langsung ke truk tadi. Setelah tikus masuk ke truk tadi dia melihat gajah sedang mencari, dan gajah langsung dikagetkan tikus. Dan gajah dan tikus mendengar bunyi kapal yang artinya sudah sampai. Dan saat itu truk pun bergerak dan berhenti lagi dan tempat kandang truk itu terbuka dan gajah sama tikus keluar dan gajah sangat senang karena ada temannya, dan dia bisa pulang ke tempat asalnya.
The End
Wynn casinos don't have a casino? - KTM Hub
BalasHapusLas 양주 출장샵 Vegas-based Wynn 남원 출장안마 Resorts Ltd.'s Las Vegas casino in February 2020 saw 나주 출장마사지 the 포천 출장샵 opening of two 성남 출장마사지 Wynn resorts in the