Assalamu'alaikum
Walau agak terlambat tidak ada salahnya kami sampaikan disini, kepada seluruh warga Bumi Jaya Indah pada umumnya, tekhusus kepada seluruh user BJINET dan spesial kepada user - user yang ketempatan switch Hub, pada kesempatan kali ini perkenankanlah kami selaku pengurus BJINET mohon ijin sekaligus minta maaf bila suatu ketika kami membuat 'kegaduhan' disekitar rumah anda ketika kami memperbaiki jaringan yang problem pada jam - jam saatnya istirahat. seperti pada hari senin kemarin kami tarik - tarik kabel di lingkungan Blok I sampai jam 02.00 dini hari.
kami yakin mungkin ada diantara Bapak Ibu yang terganggu tidurnya, terusik istirahatnya. Tapi demi kenyamanan semua pihak mudah - mudahan Bapak Ibu bisa memakluminya.
Sekali lagi lewat blog ini secara resmi kami mohon ijin, punteun bila suatu saat kami kembali masuk gerbang rumah anda pada jam - jam saatnya istirahat, untuk mengecek atau memperbaiki jaringan internet.
Wassalamu'alaikum
TESTTT
BalasHapus